KONSEP ISL (INFRASTRUKTUR SKALA LINGKUNGAN)
Konten [Tampil]
LATAR BELAKANG ISL CSRRP
BERDASARKAN INPRES NOMOR 8/2022
Tentang Penuntasan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Gempa Bumi, Tsunami, dan Likuefaksi di Provinsi Sulawesi Tengah Pembangunan melalui Kementeran PUPR dengan skema kontraktual atau swakelola yang melibatkan WTB dan masyarakat yang tinggal disekitar area huntap relokasi
TUJUAN ISL CSRRP
MEMPERBAIKI DAN MENINGKATKAN LAYANAN INFRASTRUKTUR untuk mewujudkan permukiman layak huni yang Inklusif, aman,berketahanan dan berkelanjutan diluar zona rawan bencana Pembangunan infrastruktur khusus di Kel/Desa lokasi pembangunan huntap relokasi
DUKUNGAN BANK DUNIA
Dalam Rèhabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana 2018 di Sulawesi Tengah
Dukungan terbagi dalam 2 kategori, yaitu :
Dukungan terbagi dalam 2 kategori, yaitu :
(1). Kontraktual,
(2). Hibah (grant)
untuk Kegiatan berbasis masyarakat yang difokuskan dalam kegiatan; intrastruktur skala lingkungan
SASARAN
1.PENGURANGAN RISIKO BENCANA Layanan ISL yang berorientasi pada pengurangan risiko bencana 2.HUNIAN LAYAK HUNI Permukiman layak huni yang inklusit, aman, berketahanan, berkelanjutan 3 MASYARAKAT DI SEKITAR HUNTAP Infrastruktur yang terbangun memberikan manfaat kepada masyarakat yang tinggal di sekitar huntap relokasiPENDEKATAN
1.MASYARAKAT ADALAH PELAKU UTAMA Pembangunan bertumpu pada masayarakat 2.PEMBERDAYAAN MASYARAKAT Partisipasi aktif masyarakat berdasarkan kesamaan kebutuhan dan kepentingan 3.SINERGI PARA PIHAK Penguatan Kapasitas Lembaga: Pemda,Masyarakat, dan Pemangku Kepentingan Lainnya
Posting Komentar untuk "KONSEP ISL (INFRASTRUKTUR SKALA LINGKUNGAN)"